1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. HOT NEWS

Seekor merpati membawa tas kecil ditembak mati, saat di cek ini isi di dalam tas tersebut

Penulis : Uvuvwevwevwe Osass

2 Januari 2018 14:22

Seekor burung merpati berhasil ditembak mati di daerah Santa Rosa, Argentina. Petugas awalnya merasa curiga pada burung ini lantaran burung merpati tersebut sering terbang datang dan pergi ke penjara tersebut.

Akhirnya petugas mencoba menembak burung merpati tersebut dan benar, ternyata burung ini bukan merpati biasa melainkan merpati kurir

2 dari 3 halaman

Melansir Clarin.com, ketika petugas mencoba membuka tas kecil yang terdapat di punggung burung tersebut petugas menemukan pil penenang, ganja, dan sebuah USB. Diketahui terdapat 44 butir pil dan 7,5 gram ganja di dalam tas tersebut.

Ternyata kejadian ini bukanlah yang pertama kali terjadi. Petugas penjara di Argentina menyebutkan pada tahun 2013 kurir merpati tersebut melakukan pengiriman 10-15 kali tiap hari.

Dan pada bulan mei lalu di Kuwait, seekor merpati juga berhasil di amankan di dekat perbatasan Irak. Pihak berwenang menemukan 178 pil Ketamin di tas yang dibawa merpati tersebut.

3 dari 3 halaman

Diketahui Ketamin merupakan sejenis obat anestesia yang tegolong obat-obatan ilegal.

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : uvuvwevwevwe-onyeten-1004312

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya