1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. INSPIRA

Seorang Bocah SD Bilang, Ayahku Mau berhenti merokok asal dapat 1000 Like FB

Penulis : Uvuvwevwevwe Osass

1 Maret 2019 12:47

Balita ini minta ayah berhenti merokok dengan like dan share di foto di Facebook

Planet Merdeka - Seorang pengguna Facebook bernama Yani MeisaNugraha memposting foto anaknya yang lucu, Kamis (10/9). Si anak membawa sebuah tulisan yang menjelaskan misi mulianya, yaitu mendapat 1.000 like agar ayahnya berhenti merokok.

2 dari 5 halaman

__

Dalam foto itu, si adik kecil nan menggemaskan membawa kertas bertuliskan, "Papah janji akan berhenti merokok jika aku mendapat 1.000 like. Like dan Share. Kita sayang papah".

3 dari 5 halaman

..

Responnya pun sungguh luar biasa. Lebih dari 20 jam postingan ini diunggah, tak cuma seribu dukungan yang didapat tapi 7.593 dukungan dan 1030 share. Beragam komentar dari netizen pun turut mewarnai aksi bocah ini
4 dari 5 halaman

Berikut beberapa komentar netizen:

"Finish saksi 1000 Like dn 118 yg share semoga tepati janji.""Perlahanlah makan permen dlu nt bisa krn trbiasa mghntikan mrokok ko Aamiin" tulis akun Facebook bernama Ratna Wiidiiyaniingsiih."Tepati lah janji mu kpd anak mu,, krn dy ingin ayah'y hidup sehat.""Dan anak mu jg ingin hidup sehat tanpa rasa tkut jika berdekatan dngn ayah'y," tulis akun Facebook lainnya bernama Devoy DJavu.
5 dari 5 halaman

Respon sang ayah

Melihat like dan komentar yang melebihi target ayah dari bocah tersebut langsung memberikan komentar dan berjanji akan berhenti merokok."Makasih buat semua yg telah LIKE foto anakku yg telah melampaui target lebih 1.000 like.. Semua luar biasa.. Dan saatnya berhenti dari kosumsi tembakau,nikotin dan sejenisnya...," tulis Teguh Mahendra dalam akun Facebook miliknya.Hmm, boleh juga nih ditiru cara si adik ini.
  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : uvuvwevwevwe-onyeten-1004312

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya