1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. INSPIRA

KOMUNIKASI SOSIAL BABINSA TETAP SAMPAIKAN PENGGUNAAN MASKER KEPADA MASYARAKAT DESA BINAAN

Penulis : agung sutrisno

23 Mei 2022 10:30

Planet.merdeka.com_Babinsa Koramil 1602-01/Ende Kodim 1602/Ende selalu ajak masyarakat menerapkan pola hidup bersih dan sehat salah satunya dengan cara mencuci tangan dan memakai masker, Hal yang disampaikannya Babinsa saat melakukan komsos dengan melakukan “6 langkah mencuci tangan yang benar serta menghimbau apabila bepergian keluar rumah harus memakai masker di Desa Ondorea Kec. Nangapanda Kab. Ende, Senin,(23/05/2022)

Babinsa menuturkan, dengan cara memakai masker pada saat keluar rumah serta mencuci tangan dengan benar, diharapkan bisa menjaga kebersihan dan terhindar dari berbagai macam penyakit salah satunya adalah Virus Corona.

“Kita harus membiasakan pola hidup sehat agar kita terhindar dari berbagai macam penyakit salah satunya Virus Corona yang saat ini menjad polemik bagi kita semua,” terangnya.

Dalam kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) Babinsa bersama warga membicarakan tentang penggunaan masker apa bila saat beraktivitas dan berpergian selalu menggunakan masker guna mengantisipasi penularan Virus Corona (Covid-19) dan bila tidak ada keperluan yang mendesak lebih baik dirumah aja.

Masyarakat tidak perlu resah dengan pemberitaan Virus Corona sebab virus ini tidak akan menyerang seseorang yang memiliki daya tahan tubuh yang baik, dengan kita berperilaku hidup sehat dan selalu Menjaga kebersihan ingkungan, Makan minum secara teratur dan bergizi, berolah raga cukup, gunakan masker, rajin cuci tangan. Tutup Babinsa Praka Faisal

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : agung-sutrisno

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya