1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. LIFESTYLE

Manfaat bagi Kesehatan dengan Memberi Hadiah pada Orang Lain

Penulis : Tyas Santika

13 Februari 2018 14:06

Meningkatkan penghargaan Anda kepada diri sendiri.

Planet Merdeka - Di waktu-waktu tertentu, ada kalanya Anda merasa wajib untuk memberikan hadiah pada seseorang. Ulang tahun, valentine, Lebaran, maupun Natal dan Tahun Baru biasanya merupakan waktu-waktu pemberian hadiah yang paling utama. Tentunya, memberi hadiah pada seseorang memiliki banyak manfaat untuk pihak penerimanya.

Namun, adakah manfaat memberi hadiah untuk diri Anda sendiri, sebagai pemberi? Ternyata, manfaat memberi hadiah tak hanya untuk mendapatkan kado kembali untuk Anda nantinya. Mau tahu apa saja manfaat memberi hadiah untuk kesehatan?. Berikut adalah daftar lengkap manfaat memberi hadiah untuk kesehatan Anda:

1. Membantu Anda menghargai diri sendiri

Manfaat memberi hadiah yang pertama adalah peningkatan penghargaan Anda kepada diri sendiri. Hal ini terutama sangat tampak pada perkembangan di masa remaja. Sebuah studi terbaru menunjukkan bahwa remaja yang gemar memberi hadiah atau sumbangan pada orang lain, terutama orang-orang yang lebih membutuhkan, menjadi lebih menghargai dirinya sendiri. Hal ini bagus untuk perkembangan para remaja, terutama jika mereka memberikan sesuatu pada orang lain tanpa pamrih. Tingginya penghargaan kepada diri sendiri juga bisa meningkatkan kepercayaan diri dan integritas seseorang, lho!

Informasi selengkapnya disini ...


  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : tyas-santika

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya