1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. LIFESTYLE

Melihat Keindahan Alam Kota Bandung dari Atas Gunung Batu Lembang

Penulis : Rahmad

16 Januari 2019 19:05

Gunung Batu Lembang merupakan bekas letusan dari Gunung Sunda.

Planet Merdeka - Bagi sebagian orang Jakarta mengisi waktu liburan ke Bandung tak lengkap kalau tak berkunjung dan menikmati panorama indah di kawasan Lembang. Banyak tempat menarik yang bisa dikunjungi di kawasan itu.

Namun, pernahkah Anda berkunjung ke Gunung Batu Lembang?,tempat ini, secara khusus, bakal menjadi lokasi favorit bagi Anda yang mengaku sebagai pecinta wisata alam.

Gunung Batu Lembang memang tak begitu populer di kalangan wisatawan. Alasannya cukup masuk akal, karena tempat wisata di Bandung ini memang lokasinya berada cukup jauh dari pusat Lembang.

Alhasil, Anda pun harus menempuh perjalanan ekstra untuk sampai ke tempat ini. Meski begitu, perjalanan ke sini bakal tak membuat Anda rugi. Pemandangan di sini begitu memukau dan bakal memuaskan hasrat liburan Anda.

Di tempat ini, Anda bisa menyaksikan pemandangan Kota Bandung yang cantik dari ketinggian.

Gunung Batu Lembang sendiri merupakan sebuah bukit yang merupakan bekas letusan dari Gunung Sunda dengan ketinggian mencapai 1.335 meter di atas permukaan laut (mdpl).

Ketika datang ke tempat ini, pastikan untuk membaca kamera yang bagus, biar dokumentasi foto yang diperoleh terlihat begitu cantik.

2 dari 2 halaman

Tips Liburan Murah ke Gunung Batu Lembang di Bandung

Hal yang harus diperhatikan ketika berkunjung ke tempat wisata ini adalah terkait kondisi tubuh. Pastikan tubuh Anda dalam kondisi fit dengan waktu istirahat yang cukup agar bisa mendaki sampai puncak dengan aman.

Oleh karena itu, Anda harus menemukan tempat menginap yang nyaman selama liburan ke sini.

Mencari tempat menginap yang nyaman di Bandung tak harus dilakukan dengan biaya yang mahal. Di era canggih seperti saat ini, Anda bisa menemukan beragam fasilitas pendukung aktivitas wisata murah dengan sangat mudah.

Untuk sarana transportasi, Anda dapat menemukan opsi menggunakan kereta ataupun pesawat. Sementara itu, untuk sarana bermalam selama di Bandung, opsi terbaiknya adalah Airy Rooms.

Meski berlabel sebagai hotel murah, mereka menyediakan layanan akomodasi yang tak murahan. Dijamin, pelayanan serta fasilitas yang mereka sediakan bakal tak membuat Anda merasa kecewa.

Apalagi, setiap hotel yang mereka miliki memiliki standar pelayanan dan fasilitas tersendiri. Hal itu diberikan sebagai sarana untuk menjaga kepuasan para tamu.

Menjejakkan kaki pertama kali ke dalam kamar, Anda akan menemukan kondisi ruangan yang dingin karena telah dilengkapi AC. Tempat tidur juga akan terlihat bersih dan tertata secara rapi. Masuk ke kamar mandi, Anda bisa menjumpai kamar mandi shower yang dilengkapi opsi air panas. Tak ketinggalan, perlengkapan mandi juga bisa ditemukan di sini.

Keberadaan air minum dan akses internet WiFi gratis, memastikan Anda tak perlu mengeluarkan biaya ekstra untuk membeli air minum ataupun paket internet selama di hotel. Sebagai tambahan, keberadaan TV layar datar bisa menjadi sarana hiburan tambahan selain berselancar di internet.

Kenyamanan bermalam di Bandung yang ditawarkan oleh hotel di Bandung ini bisa Anda peroleh dengan sangat mudah.

Anda dapat melakukan pemesanan secara langsung melalui situs resmi mereka. Kalau ingin cara yang lebih gampang, unduh saja aplikasi yang tersedia untuk pengguna smartphone Android dan iPhone.

Kemudahan tak hanya bisa diperoleh ketika melakukan pemesanan. Anda juga dapat menggunakan layanan pembayaran yang tak kalah gampangnya di sini. Anda bisa memakai kartu kredit ataupun transfer bank sebagai konfirmasi pembayaran. Kalau tak memiliki keduanya, pembayaran dapat dilakukan lewat Indomaret terdekat.

Mudah, murah, dan fasilitasnya lengkap. Kurang apa lagi? Yuk wisata ke Bandung dan booking hotel di Airy.

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : rahmad

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya