1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. LIFESTYLE

Pernah Mimpi Batal Menikah? Instropeksi Diri dan Cek Tandanya

Penulis : Pantaucom

8 Maret 2019 16:51

Sebaiknya Coba Instropeksi Diri Saat Mimpi Ini

Mimpi terkadang membuat orang-orang yang mengalaminya menjadi panik atau bahkan malah bahagia. Akan tetapi mimpi juga bisa menjadi isyarat tertentu terhadap kehidupan orang-orang yang mengalaminya di masa depan lho.

Dan salah satu hal yang cukup buruk yaitu gagal menikah, jika merupakan kenyataan tentu saja akan menjadi hal yang buruk. Tetapi bagaimana jadinya jika hal tersebut hanyalah sebuah mimpi.

Bagi anda yang akan melangsungkan pernikahan dan kebetulan pernah memimpikan gagal menikah, berarti ada beberapa tanda yang mesti diketahui.

Berikut beberapa tandanya mengenai mimpi gagal menikah.

2 dari 4 halaman

Arti Mimpi Gagal Menikah Menurut Kepercayaan Primbon

menurut arti dari primbon, mimpi gagal menikah sendiri ditafsirkan sebagai tanda bahwa akan datang sebuah kabar atau peristiwa buruk yang menyedihkan, pahit, atau bisa juga pertanda kematian.

Akan tetapi jika dilihat secara umum, mimpi gagal menikah berarti pertanda akan datangnya sebuah ujian bagi kehidupanmu pada masa mendatang.
3 dari 4 halaman

Arti Mimpi Gagal Menikah Menurut Para Psikolog

Arti mimpi ini menurut psikolog sendiri, jika anda merupakan seorang single maka berarti bahwa anda saat ini memiliki tingkat kepercayaan yang rendah sehingga menyebabkan munculnya rasa gelisah yang berlebihan hingga terbawa dalam mimpi.

Akan tetapi jika anda berencana akan menikah dalam waktu dekat, maka artinya yaitu bahwa anda dan pasangan anda saat ini mengalami bentuk ketidakpercayaan diri yang rendah. Coba untuk berkomunikasi dengan pasangan anda.

Itulah beberapa arti yang mesti anda ketahui jika anda megalami mimpi gagal menikah.

Sumber : pantau.com
4 dari 4 halaman

Mimpi Gagal Menikah Menurut Kepercayaan Islam

Menurut kepercayaan Muslim, mimpi ini berlainan dengan mimpi menikah, berarti bahwa ada tantangan yang harus anda hadapi, baik itu tantangan yang menghasilkan keterpurukan atau sebaiknya. Dengan begitu, maka anda diharuskan untuk mendekatkan diri kepada Tuhan yang maha Esa dan tetap terus berdoa kepadanya.

Itulah beberapa arti yang mesti anda ketahui jika anda megalami mimpi gagal menikah.

Sumber : Pantau
  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : pantaucom

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya