1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. SEHAT

Sisi Positif dan Negatif Seorang Workaholic

Penulis : penulisketjil

18 Juli 2016 15:06

Seorang Workaholic Dapat Bekerja ±40 jam Dalam Seminggu.

Setiap orang pasti membutuhkan pekerjaan agar bisa mendapat penghasilan dan memenuhi kebutuhan hidupnya. Banyak contohnya membuka usaha menciptakan lapangan pekerjaan merupakan sebuah Pekerjaan. Tapi tahukah anda ternyata orang yang gila Bekerja atau workaholic itu selain ada dampak postifnya ada pula dampak negatifnya.

Karena kurang seimbangnya pola hidup dan kerja, seorang workaholic akan mudah sekali terserang penyakit. Selain itu, mereka juga dapat menjadi pribadi yang tidak fleksibel, sehingga dapat mengganggu kehidupan sosial mereka.

Seseorang yang terlalu memfokuskan energi yang ada di dirinya pada sebuah pekerjaan secara berlebihan dan kurang memperhatikan keseimbangan hidup merupakan salah satu pola hidup yang buruk dan itu dinamakan Workaholic.

Seorang Workaholic jangan disamakan dengan orang yang bekerja lembur, Kenapa? karena mereka berbeda. orang bekerja lembur bisa dikarenakan tuntutan situasi menuntaskan sebuah pekerjaan walau jam kerja ia telah selesai. Workaholic merupakan seseorang yang tidak sanggup melepaskan pikiran pada pekerjaanya, walaupun situasi dan kondisinya ia sudah tidak berada dikantor.

Bagi seorang workaholic biasanya akan bekerja melebihi waktu jam kerja yang telah ditentukan perusahaannya, dan mereka dapat bekerja ±40 jam dalam seminggu.

Sisi positif dari seorang workaholic yaitu, mereka menunjukkan rasa tanggung jawab dan loyalitas pada pekerjaan. Dan Biasanya mereka adalah orang yang sukses dan berhasil dalam karier mereka.

Sumber

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : penulisketjil-di-kol

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya