1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. SELEBRITY

Lulus S2 di Universitas termahal sedunia, Intip Penampilan Terbaru Tasya Kamila Selama di Amerika

Penulis : Aleolea Sponge

5 Mei 2018 08:54

Penampilan Tasya semakin cantik dan nyentrik

Planet Merdeka - Meskipun terkenal sebagai artis namun Tasya Kamila tak meninggalkan akademisnya dan mau terus belajar. Tasya telah lulus S1 di Universitas Indonesia (UI) dalam waktu 3,5 tahun dengan predikat "Cumlaude".

2 dari 9 halaman

Tasya Kamila

Hello, bonjour! • 📸: @diskaye_

A post shared by Tasya Kamila (@tasyakamila) on

Dua tahun kemudian ia melanjutkan S2 di Columbia University, New York, jurusan Administrasi Publik. Biaya kuliahnya pun tak main-main, mencapai Rp 350 juta per semester lho!

Maklum, universitas ini merupakan salah satu universitas termahal sedunia.

3 dari 9 halaman

Tasya Kamila

Brace yourselves, snow storm is coming tonight ❄️ • 📷: @diskaye_

A post shared by Tasya Kamila (@tasyakamila) on

Tapi, karena kecerdasannya, Tasya kuliah di sana melalui beasiswa penuh LPDP. Selain sibuk kuliah, mantan penyanyi cilik ini juga aktif di berbagai kegiatan.

Satu diantaranya menjadi salah satu wakil Indonesia di acara yang digelar Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

4 dari 9 halaman

Tasya Kamila

Attended ECOSOC Youth Forum at the UN. Listened and learned about youth's solutions, aspirations, and what young people from all over the world have done to achieve the SDGs. Ngeliat langsung bahwa beberapa negara punya Menteri yang usianya dibawah 30 tahun! Wow. Semoga suatu hari nanti Indonesia juga punya Menteri dari kalangan anak muda yang berbakat, inovatif, dan inspiratif. Penting banget loh peran pemuda dalam mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). Kalau kata Einstein "We cannot solve our problems with the same thinking used to create them." Ada 17 Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, yang aku kira pasti salah satunya terdapat issue yang mungkin kalian tertarik, seperti: perubahan iklim, energi yang terjangkau dan ramah lingkungan, kesehatan, pengentasan kemiskinan, edukasi yang berkualitas, air dan sanitasi, dan masih banyak lg. Yang terpenting bagi kita anak muda adalah mau berkolaborasi, join komunitas, dan bersama2 membuat solusi untuk permasalahan di sekitar kita. Mulai dari sekitar kita dulu, bagus banget kalau bisa sampai bikin gerakan nasional/internasional. So, let's take REAL ACTION! . Oh btw, I had so much fun earlier with these amazing peeps from Indonesia!! 🇲🇨

A post shared by Tasya Kamila (@tasyakamila) on

Acara bertajuk Perhelatan Economic and Social Council (ECOSOC) Youth Forum itu dihelat di United Nation, New York City pada 30-31 Januari 2018 lalu.

Kini, Tasya telah resmi menyandang gelar S2 dari Universitas Columbia. Ia pun mengucapkan terima kasih untuk ibunda atas doa dan dukungannya selama ini.

5 dari 9 halaman

Tasya Kamila bersama sang Bunda

Hal tersebut ia sampaikan melalui caption Instagram sekaligus mengunggah fotonya dan sang ibu, Jumat (4/5/2018).

"Mama, terima kasih atas doamu yang tak henti, kasih sayang, dan juga dukungan," tulisnya dalam Bahasa Inggris.

"Ini hari terakhirku kuliah dan aku tak akan bisa maju tanpamu."

Dalam foto itu Tasya yang memakai coat cokelat muda tampak memeluk ibundanya yang memakai busana serba hitam.

Senyum cerah menggambarkan betapa bahagianya artis 25 tahun ini. Postingan tersebut pun langsung dibanjiri dengan berbagai pujian dari para netizen.

6 dari 9 halaman

komentar netizen

Intip yuk foto-foto penampilan terbaru Tasya selama kuliah di New York, Amerika Serikat.

Bisa jadi contoh fashion style kamu lho!

7 dari 9 halaman

#1

سبحان الله‎ 💙 • 📸: @diskaye_

A post shared by Tasya Kamila (@tasyakamila) on

Postingan foto Tasya Kamila ini enuai banyak pujian dari netizen atas kecantikan yang dimiliki Tasya.

8 dari 9 halaman

#2

Memakai jaket dilengkapi dengan syal serta dihujani salju membuat Tasya Kamila smakin cantik.

9 dari 9 halaman

#3

Small girl, big city 🗽#newyork #nyc

A post shared by Tasya Kamila (@tasyakamila) on

Penampilan Tasya Kamila yang ini bisa banget kamu tiru lho.

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : aleole

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya