Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan
Sepak Bola Indonesia: Jalan Panjang Menuju Industri Profesional
Sepak Bola Indonesia: Jalan Panjang Menuju Industri Profesional

Pengamat sepak bola, Bung Kus, menilai industri sepak bola Indonesia masih menghadapi tantangan besar, terutama masalah keuangan klub yang bergantung pada pemilik dan investor, serta belum adanya regulasi pembatasan anggaran yang konsisten.