{{caption}}
60 Korban Banjir Bandang Tanah Datar Terima Hunian Tetap

Pemerintah serahkan 60 unit rumah hunian tetap (Huntap) kepada korban banjir bandang di Tanah Datar, Sumatera Barat, sebagai bentuk dukungan pemulihan pascabencana.