{{caption}}
ANTARA Papua Bagikan Takjil Gratis, Wujud Kepedulian Sosial dan Toleransi Beragama

Perum LKBN ANTARA Biro Papua membagikan 100 paket takjil gratis kepada warga Jayapura yang berpuasa, sebagai wujud kepedulian sosial dan komitmen menjaga toleransi beragama di Bumi Cenderawasih.

{{caption}}
Koarmada RI Bagikan 1.100 Paket Sembako untuk Warga Kurang Mampu di Jakarta Utara

Koarmada RI menggelar buka puasa bersama dan membagikan 1.100 paket sembako serta alat tulis kepada warga kurang mampu dan anak yatim di Jakarta Utara selama bulan Ramadhan.

{{caption}}
Kapolri Listyo Sigit Berbagi Kebaikan di Ramadhan: 4.900 Paket Sembako untuk Buruh dan Korban Bencana

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membagikan 4.900 paket sembako dan 191 bingkisan untuk masyarakat, ulama, dan anak yatim di Jawa Barat selama Safari Ramadhan, guna mempererat silaturahmi dan meningkatkan kepedulian sosial.