Pemkot Solok Perkuat Fondasi Transformasi Ekonomi: Menuju Perekonomian yang Tangguh
Pemkot Solok Perkuat Fondasi Transformasi Ekonomi: Menuju Perekonomian yang Tangguh

Pemerintah Kota Solok, Sumatera Barat, fokus memperkuat fondasi transformasi ekonomi lewat program-program unggulan guna meningkatkan produktivitas daerah dan mewujudkan perekonomian yang tangguh, maju, dan inklusif.