{{caption}}
Media China Tertarik Investasi di Danantara, Buka Peluang Kerja Sama Ekonomi RI-China

Duta Besar RI untuk China ungkap ketertarikan media China terhadap Danantara dan peluang investasi di berbagai sektor strategis Indonesia, termasuk IKN dan ekosistem kendaraan listrik.