{{caption}}
Persebaya Ditahan Imbang Semen Padang 1-1: Gagal Raih Poin Penuh di GBT

Persebaya Surabaya gagal menang atas Semen Padang di Stadion Gelora Bung Tomo dengan skor imbang 1-1, membuat mereka tetap di peringkat ketiga klasemen sementara Liga 1.

{{caption}}
Gol Bunuh Diri Gagalkan Kemenangan Barito Putera atas Persib Bandung

Drama gol bunuh diri Yuswanto Aditya di menit akhir laga pekan ke-32 Liga 1 Indonesia 2024/2025 membuat Barito Putera hanya bermain imbang 1-1 melawan Persib Bandung.

{{caption}}
Bruno Moreira Patahkan Dominasi Arema, Persebaya Tahan Imbang 1-1

Pertandingan panas Arema FC vs Persebaya Surabaya berakhir imbang 1-1, dengan gol penalti Bruno Moreira memperpanjang rekor Persebaya tak terkalahkan atas Arema sejak 2019.

{{caption}}
Borneo FC Geser ke Peringkat Lima Usai Taklukkan Persita Tangerang

Kemenangan 2-1 atas Persita Tangerang membawa Borneo FC naik ke peringkat kelima klasemen sementara Liga 1 Indonesia, unggul atas Persita yang berada di peringkat kedelapan.

{{caption}}
Gol Tunggal Bruno Moreira Antar Persebaya Menang atas PSBS Biak

Persebaya Surabaya berhasil meraih kemenangan 1-0 atas PSBS Biak di Stadion Gelora Bung Tomo berkat gol tunggal Bruno Moreira pada pekan ke-23 BRI Liga 1 2024/2025.