{{caption}}
Airlangga Hartarto: Indonesia Terus Ciptakan Iklim Investasi Kondusif untuk Investor Jepang

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto tegaskan komitmen Indonesia dalam menciptakan iklim investasi yang kondusif, ditandai dengan peningkatan investasi Jepang hingga 52 persen dalam tiga tahun terakhir.

{{caption}}
Optimisme Menteri Transmigrasi: Investasi Jepang untuk Kawasan Transmigrasi

Menteri Transmigrasi optimis dengan potensi investasi Jepang di kawasan transmigrasi Indonesia untuk mendorong pertumbuhan ekonomi baru, khususnya dalam Program Transmigrasi Patriot.