Banyuwangi Siap Sambut Lebaran dengan Aneka Atraksi Seni Budaya yang Menawan
Banyuwangi Siap Sambut Lebaran dengan Aneka Atraksi Seni Budaya yang Menawan

Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, menawarkan beragam atraksi seni budaya menarik bagi wisatawan selama libur Lebaran, mulai dari Barong Ider Bumi hingga Boyolangu Culture Festival.