{{caption}}
Nelayan Hilang di Sungai Mahakam, Tim SAR Samarinda Perluas Pencarian

Tim SAR gabungan di Samarinda masih mencari seorang nelayan, Taslim (61), yang hilang di Sungai Mahakam sejak Minggu, 27 April 2025, kendala cuaca dan minimnya saksi mata mempersulit pencarian.

{{caption}}
Tim SAR Gabungan Intensifkan Pencarian Anak Hilang di Lombok Tengah

Tim SAR gabungan di Lombok Tengah terus berupaya menemukan Abad Nailun Nabhan (8) yang hilang diduga jatuh ke sungai setelah Shalat Jumat, dengan menyisir sungai dan bendungan.