1. MERDEKA.COM
  2. >
  3. PLANET MERDEKA
  4. >
  5. SEHAT

Manfaat Buah Ciplukan

Penulis : Tamiri

3 Maret 2022 20:09

Manfaat Buah Ciplukan

MANFAAT BUAH CIPLUKAN
Penulis : Tamiri

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Apakah kalian mengenal buah Ciplukan ini? Kebanyakan orang tidak mengenali buah yang satu ini karena buah ini jarang banget di temukan di daerah daerah. Dan dengan demikian nama buah ini beraneka ragam tergantung di daerahnya masing masing, terutama di Cirebon buah ini di namakan ciplukan, di sunda terkenal dengan nama cecenet,di nadura terkenal dengan nama nyornyoran ,di bali terkenal dengan nama keceplokan  dan lain sebagainya.Buah ini bentuk nya sangat kecil dan pohonnya juga pendek sehingga untuk memetik buah ini sangat mudah sekali,warnanya hijau kalo masih mentah dan warna kuning jingga jika buah ini sudah matang.
Tetapi dengan seiringnya perkembangan zaman yang biasanya tumbuh di semak semak sekarang sudah jarang banget di temukan,padahal buah ini kaya dengan nutrisi,vitamin dan manfaatnya loh.
Berikut kandungan vitamin yang terdapat dalam buah ciplukan :
1.      Vitamin C
Kandungan vitamin C dalam buah ciplukan memenuhi 18% kebutuhan harian akan vitamin C per 100 gram nya. Makadari tidak heran jika rasanya sedikit kecut.
2.      Vitamin A
Kandungan Vitamin A dalam buah ciplukan memenuhi 14% kebutuhan harian akan vitamin A per 100gramnya. Vitamin ini tidak hanya bagus untuk kesehatan mata namun juga bisa menjadi antioksidan untuk system kekebalan tubuh pada manusia.
3.       Serat
Buah pilihan merupakan salah satu yang bisa dijadikan sebagai pilihan snack  untuk anda yang sedang menjalankan program diet karena kalorinya yang rendah dan akan kaya dengan serat yang membuat kenyang lebih lama.
 
Dengan kandunagn nutrisi yang kaya sehingga buah ini memiliki manfaat kesehatan yang sangat banyak, antara lain :
1.      Mencegah penyakit jantung.
2.      Perawatan kanker
3.      Anti radikal bebas, yang bisa mencegah stroke dan kanker
4.      Merawat kepadatan tulang
5.      Menjaga jaringan otot
6.      Merawat penglihatan
7.      Meningkatkan kekebalan tubuh
8.      Menjaga pertumbuhan otot
9.      Rendah kolesterol
10.  Mencegah kekurangan vitamin C yang mengakibatkan badan lemah dan lesu
11.  Menyembuhkan demem
12.  Mencegah infeksi
13.  Mempercepat penyembuahan luka
14.  Penyembuhan diabetes
15.  Pencegahan kencing batu
16.  Mencegah alzheihmer
 
Ternyata buah ini banyak sekali yah manfaat dan kandungan nutrisinya. Tapi makan buah ciplukan yang sudah matang yah bair rasanya ga kecut.

  • Merdeka.com tidak bertanggung jawab atas hak cipta dan isi artikel ini, dan tidak memiliki afiliasi dengan penulis
  • Untuk menghubungi penulis, kunjungi situs berikut : tamiri

KOMENTAR ANDA

Merdeka.com sangat menghargai pendapat Anda. Bijaksana dan etislah dalam menyampaikan opini. Pendapat sepenuhnya tanggung jawab Anda sesuai UU ITE.

Artikel Lainnya